Additionally, paste this code immediately after the opening tag:

Lagu IIS SUGIANTO Mp3 Offline Full Album

Aplikasi ini berisi kumpulan lagu tembang kenangan nostalgia "Iis sugianto" yang bisa diputar secara offline d...

Free

Store review

Aplikasi ini berisi kumpulan lagu tembang kenangan nostalgia "Iis sugianto" yang bisa diputar secara offline dan bisa kalian download gratis

Kuspuji Istiningdyah atau dikenal dengan Iis Sugianto (lahir di Jakarta, 17 November 1961) adalah seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia yang populer di era 1980-an.

Iis yang berdarah Jawa ini pertama kali muncul di acara Kenalan Baru dari TVRI pada 12 April 1978. Awalnya Iis bukanlah penyanyi lagu-lagu melankolis seperti dikenal sekarang ini. 2 album awal di bawah bendera Jackson Records membuktikannya. Ditambah Fariz Rustam Munaf yang menggandeng dia untuk ikut di albumnya Selangkah ke Seberang menyanyikan 2 buah lagu. Sayang namanya tidak begitu dikenal. Baru setelah Rinto Harahap memolesnya untuk menyanyikan lagu-lagu karyanya, langsung melambunglah namanya. Dimulai album Jangan Sakiti Hatinya sampai ke album-album berikutnya. Iis Sugianto adalah trade mark penyanyi wanita untuk lagu-lagu manis pada tahun 1980-an. Ini bisa dilihat dari produktivitas albumnya dan larisnya penjualan albumnya (yang konon rata-rata di atas 1 juta copy).

Iis Sugianto menikah dengan Rizal Arsyad (gitar rhythm, pemimpin grup band The Mercy's yang terdiri dari Rinto Harahap, Charles Hutagalung, Erwin Harahap dan Reynold Panggabean) namun mereka kemudian bercerai.

Jejaknya sebagai penyanyi sempat diikuti pula oleh kakak dan adiknya. Kakak Iis, Kuspudji Rahayu yang lebih dikenal dengan nama Yayuk Sugianto tak lama terjun ke dunia tarik suara, karena menikah dengan Ebiet G. Ade. Adiknya Nani Sugianto juga sempat mengeluarkan beberapa album pop sebelum kemudian berkiprah ke dunia seni peran.

Diskografi + playlist
- Salah Tingkah (1978)
- Menanti di Keheningan Senja (1979)
- Jangan Sakiti Hatinya (1979)
- Nasibmu dan Nasibku (1980)
- Bunga Sedap Malam (1981)
- Akupun Ingin Cinta (1982)
- Pujangga Cinta (1982)
- Selendang Merah (1983)
- Salah Siapa (1983)
- Tuan Muda (1983)
- Putih Ireng (1983)
- Rek Ayo Rek (1983)
- Lagu Pengantin (1984)
- Jangan Pernah Sangsikan (1984)
- Kesetiaanku Untukmu (1985)
- Dalam Mimpi (1985)
- Cinta dan Noda (1986)
- Cinta Pertama (1990)
- Kau Bagiku (1991)
- Dalam Madumu Ada Dusta (1992)
- Kabar-kabar Burung (1987)
- Memory Januari (1988)
- Rumah Biru (1991)
- Sabar Ono Watese (1991)
- Kemana Lagi (1997)

Single
- Selangkah ke Seberang (Album Fariz RM)
- Seindah Rembulan (bersama Chrisye)
- Tangis Rindu

Kelebihan dan Fitur Aplikasi:
- Suara lagu yang Jernih
- Tampilan yang indah serta mudah sekali memakainya
- Offline - Tanpa koneksi internet, tidak memakan kuota
- Play and pause sangat mudah
- Otomatis memutar lagu selanjutnya
- Tetap dapat didengarkan walau hp dalam keadaan terkunci, atau membuka aplikasi lain
- Pilihan Memutar lagu secara acak (Shuffle) atau secara berurutan
- Pilihan memutar ulang / Repeat (mengulang lagu berulang-ulang sesuai yang anda inginkan saja atau mengulang semua secara otomatis)
- Berbagi ke teman atau media sosial seperti facebook, twitter, Whatsapp, dan lain-lain.
- Menggunakannya sebagai ringtone, alarm, dan notifikasi suara
- Tidak memakan banyak memori


DISCLAIMER
- Hak cipta seluruh lagu pada aplikasi ini adalah milik pencipta, musisi dan label musik yang bersangkutan. Jika anda adalah pemegang hak cipta lagu yang ada di aplikasi ini dan tidak berkenan lagu anda ditampilkan, silahkan hubungi kami melalui email developer dan beritahu kami tentang status kepemilikan anda atas lagu tersebut. Kami akan langsung menghapus lagu tersebut.
- Semua Media (Audio,Video,Images) kami dapatkan dan kumpulkan dari file-file yang tersebar bebas di internet.
- Audio telah di kompress, oleh karena itu kualitas suara audio tidak sebagus jika anda membeli CD & DVD aslinya
- Untuk mendapatkan suara audio yang berkualitas tinggi, Belilah CD & DVD Aslinya untuk mendukung artis favorit anda !

Credit article : wikipedia.org

Last update

Feb. 22, 2021

Read more